Dalam organisasi, dibutuhkan pedoman
kesekretariatan yang berfungsi sebagai acuan untuk menjalani kehidupan
keorganisasian. berikut merupakan pedoman dalam kesekretariatan
organisasi yang berisi antara lain: sistematika penulisan surat,
jenis-jenis surat, pengarsipan surat, tanda terima surat, dll.
Pedoman Kesekretariatan HmI Lihat detail
Semoga dapat memberikan manfaat bagi kalian.
Yakusa !!!
No comments:
Post a Comment